NasionalNews

Gempa Bumi M 5,4 Guncang Tanggamus Lampung Dini Hari Ini

132
×

Gempa Bumi M 5,4 Guncang Tanggamus Lampung Dini Hari Ini

Share this article
Gempa Bumi M 5,4 Guncang Tanggamus Lampung Dini Hari Ini


loading…

Gempa bumi magnitudo 5,4 mengguncang wilayah Tanggamus, Lampung, Senin (8/4/2024) dini hari. Gempa tersebut tidak berpotensi tsunami. Ilustrasi/Dok SINDOnews

JAKARTAGempa bumi magnitudo 5,4 mengguncang wilayah Tanggamus, Lampung, Senin (8/4/2024) dini hari. Gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.”Magnitudo: 5.4, Kedalaman: 64 km, 08 Apr 2024 00:46:19 WIB, Koordinat: 6.62 LS-103.97 BT (149 km BaratDaya TANGGAMUS-LAMPUNG),” demikian unggahan di laman X @infoBMKG.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *